Home
Al-Quran
arti
bacaan
terjemah
Terjemah Perkata
tulisan Arab
Terjemah Per Kata Surat Al-Hajj Ayat 34 - 38

Terjemah Per Kata Surat Al-Hajj Ayat 34 - 38

Ayat 34.

مَنْسَكًا

جَعَلْنَا

وَلِكُلِّ أُمَّةٍ

 penyembelihan (kurban)

telah Kami syariatkan

dan bagi setiap umat

رَزَقَهُمْ

عَلٰى مَا

لِّيَذْكُرُوا اسْمَ اللّٰهِ

 dikaruniakan Allah kepada mereka

atas rezeki yang

agar mereka menyebut nama Allah

فَإِلٰهُكُمْ

الْأَنْعَامِۗ

مِّنْ بَهِيْمَةِ

maka Tuhanmu

ternak

 berupa hewan

فَلَهٗ

وَّاحِدٌ

إِلٰهٌ

karena itu kepada-Nya

Yang Maha Esa

 ( ialah) Tuhan 

 ۙ الْمُخْبِتِيْنَ

وَبَشِّرِ

أَسْلِمُوْاۗ

( kepada) orang-orang yang tunduk patuh (kepada Allah)

 dan sampaikanlah (Muhammad) kabar gembira

 berserah dirilah kamu

Ayat 35.

قُلُوْبُهُمْ

وَجِلَتْ

إِذَا ذُكِرَ اللّٰهُ

الَّذِيْنَ

hati mereka 

bergetarlah

apabila disebut nama Allah

 (yaitu) orang-orang yang 

وَالْمُقِيْمِي

أَصَابَهُمْ

عَلٰى مَا

وَالصَّابِرِيْنَ 

dan orang yang melaksanakan

menimpa mereka

atas apa yang

dan orang yang sabar 

يُنْفِقُوْنَ

وَمِمَّا رَزَقْنٰهُمْ

وَمِمَّا 

الصَّلٰوةِۙ 

menginfakkan

 Kami karuniakan kepada mereka

dan dari sebagian rezeki yang 

 shalat 


Ayat 36.

مِّنْ شَعَائِرِ اللّٰهِ

لَكُمْ

جَعَلْنٰهَا

وَالْبُدْنَ

 bagian dari syi'ar agama Allah

untukmu

Kami jadikan

dan unta-unta itu 

فَاذْكُرُوا اسْمَ اللّٰهِ 

خَيْرٌۖ

فِيْهَا

لَكُمْ

maka sebutlah nama Allah

banyak kebaikan

padanya

kamu mendapat

فَإِذَا وَجَبَتْ جُنُوْبُهَا

صَوَافَّۚ

عَلَيْهَا

kemudian apabila telah rebah (mati)

(dalam keadaan) berdiri

ketika kamu akan menyembelihnya

وَأَطْعِمُوا

مِنْهَا 

فَكُلُوْا 

dan berilah makan 

sebagiannya

maka makanlah 

كَذٰلِكَ

وَالْمُعْتَرَّۗ

الْقَانِعَ

demikianlah 

dan orang yang meminta

orang yang tidak meminta-minta

تَشْكُرُوْنَ

لَعَلَّكُمْ

لَكُمْ

سَخَّرْنٰهَا

bersyukur

agar kamu 

untukmu

Kami tundukkan (unta-unta itu)


Ayat  37.

وَلَا دِمَاؤُهَا

لُحُوْمُهَا

لَنْ يَّنَالَ اللّٰهَ

dan darahnya itu

daging (hewan kurban)

sekali-kali tidak akan sampai kepada Allah

كَذٰلِكَ

مِنْكُمْۗ

التَّقْوٰى

وَلٰكِنْ يَّنَالُهُ

demikianlah

darimu

(adalah) ketakwaan

tetapi yang sampai kepada-Nya 

لِتُكَبِّرُوا اللّٰهَ

لَكُمْ

سَخَّرَهَا

agar kamu mengagungkan Allah

untukmu 

Dia menundukkannya

الْمُحْسِنِيْنَ

وَبَشِّرِ

عَلٰى مَا هَدٰىكُمْۗ

kepada orang-orang yang berbuat baik

dan sampaikanlah kabar gembira

atas petunjuk yang Dia berikan kepadamu


Ayat 38.

اٰمَنُوْاۗ

عَنِ الَّذِيْنَ

يُدَافِعُ

إِنَّ اللّٰهَ

beriman

orang yang

membela

sesungguhnya Allah

كَفُوْرٍ

كُلَّ خَوَّانٍ

لَا يُحِبُّ

إِنَّ اللّٰهَ

dan kufur nikmat

setiap orang yang berkhianat

tidak menyukai

sungguh, Allah