Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Terjemah Per Kata Surat Al-Anfal Ayat 45-48

 Ayat 45.

إِذَا لَقِيْتُمْ

اٰمَنُوْا

يٰأَيُّهَا الَّذِيْنَ

apabila kamu bertemu

beriman

wahai orang-orang yang

وَاذْكُرُوا اللّٰهَ

فَاثْبُتُوْا

فِئَةً

dan sebutlah (nama) Allah (berzikir dan berdoa)

maka berteguh hatilah

pasukan (musuh)

  ۚتُفْلِحُوْنَ

لَّعَلَّكُمْ

كَثِيرًا

beruntung

agar kamu

banyak-banyak

Ayat 46.

فَتَفْشَلُوْا

وَلَا تَنَازَعُوْا

وَرَسُوْلَهٗ

وَأَطِيْعُوا اللّٰهَ

yang menyebabkan kamu menjadi gentar

dan janganlah kamu berselisih

dan Rasul-Nya

dan taatilah Allah

 ۚمَعَ الصّٰبِرِيْنَ

إِنَّ اللّٰهَ

وَاصْبِرُوْاۗ

وَتَذْهَبَ رِيْحُكُمْ

beserta orang-orang sabar

sungguh, Allah

dan bersabarlah

dan kekuatanmu hilang


Ayat 47.

مِنْ دِيَارِهِمْ

خَرَجُوْا

كَالَّذِيْنَ

وَلَا تَكُوْنُوْا

dari kampung halamannya

keluar

seperti orang-orang yang

dan janganlah kamu

وَيَصُدُّوْنَ

وَّرِئَاءَ النَّاسِ

بَطَرًا

serta menghalang-halangi (orang)

dan ingin dipuji orang (ria)

(dengan) rasa angkuh

مُحِيْطٌ

بِمَا يَعْمَلُوْنَ

وَاللّٰهُ

عَنْ سَبِيْلِ اللّٰهِۗ

meliputi

atas segala yang mereka kerjakan

Allah

dari jalan Allah


Ayat 48.

أَعْمَالَهُمْ

الشَّيْطٰنُ

لَهُمُ

وَإِذْ زَيَّنَ

perbuatan (dosa) mereka

(oleh) setan

bagi mereka

dan (ingatlah) ketika dijadikan indah

الْيَوْمَ

لَكُمُ

لَا غَالِبَ

وَقَالَ

(pada) hari ini

kamu

tidak ada (orang) yang dapat mengalahkan

dan mengatakan

لَّكُمْۚ

جَارٌ

وَإِنِّيْ

مِنَ النَّاسِ

kamu

(adalah) penolong

dan sungguh, Aku

dari (golongan) manusia

عَلٰى عَقِبَيْهِ

نَكَصَ

فَلَمَّا تَرَاءَتِ الْفِئَتٰنِ

ke belakang

maka setan balik

maka ketika kedua pasukan itu saling melihat (berhadapan)

مِّنْكُمْ

بَرِيْءٌ

إِنِّيْ

وَقَالَ

dari kamu

berlepas diri dari

sesungguhnya aku

seraya berkata

إِنِّيْ

مَا لَا تَرَوْنَ

أَرٰى

إِنِّيْ

sesungguhnya aku

apa yang kamu tidak dapat melihat

dapat melihat

aku

 ؑشَدِيْدُ الْعِقَابِ

وَاللّٰهُ

أَخَافُ اللّٰهَۗ

sangat keras siksa-Nya

Allah

takut kepada Allah