Home
Al-Quran
arti
bacaan
terjemah
Terjemah Perkata
tulisan Arab
Terjemah Per Kata Surat Al-'Ankabut Ayat 64-69
6.11.21

Terjemah Per Kata Surat Al-'Ankabut Ayat 64-69

Ayat 64.

وَّلَعِبٌۗ

اِلَّا لَهْوٌ

وَمَا هٰذِهِ الْحَيٰوةُ الدُّنْيَآ

dan permainan

selain senda gurau

dan tidaklah kehidupan dunia ini

لَهِيَ

الْاٰخِرَةَ

وَاِنَّ الدَّارَ

itulah

akhirat

dan sesungguhnya negeri

يَعْلَمُوْنَ

لَوْ كَانُوْا

الْحَيَوَانُۘ

mengetahui

sekiranya mereka

kehidupan yang sebenarnya

Dan kehidupan dunia ini hanya senda gurau dan permainan. Dan sesungguhnya negeri akhirat itulah kehidupan yang sebenarnya, sekiranya mereka mengetahui.

Ayat 65.

دَعَوُا اللّٰهَ 

فِى الْفُلْكِ

فَاِذَا رَكِبُوْا

mereka berdoa kepada Allah

kapal

maka apabila mereka naik

فَلَمَّا نَجّٰىهُمْ

مُخْلِصِيْنَ لَهُ الدِّيْنَ ەۚ

(tetapi) ketika Allah menyelamatkan mereka

dengan penuh rasa pengabdian (ikhlas) kepada-Nya

يُشْرِكُوْنَۙ

اِذَا هُمْ

اِلَى الْبَرِّ

(kembali) mempersekutukan (Allah)

malah mereka

sampai ke darat

Maka apabila mereka naik kapal, mereka berdoa kepada Allah dengan penuh rasa pengabdian (ikhlas) kepada-Nya, tetapi ketika Allah menyelamatkan mereka sampai ke darat, malah mereka (kembali) mempersekutukan (Allah),

Ayat 66.

بِمَآ اٰتَيْنٰهُمْۙ

لِيَكْفُرُوْا

nikmat yang telah Kami berikan kepada mereka

biarlah mereka mengingkari

فَسَوْفَ يَعْلَمُوْنَ

وَلِيَتَمَتَّعُوْاۗ

maka kelak mereka akan mengetahui (akibat perbuatannya)

dan silakan mereka (hidup) bersenang-senang (dalam kekafiran)

biarlah mereka mengingkari nikmat yang telah Kami berikan kepada mereka dan silakan mereka (hidup) bersenang-senang (dalam kekafiran). Maka kelak mereka akan mengetahui (akibat perbuatannya).

Ayat 67.

جَعَلْنَا

اَنَّا

اَوَلَمْ يَرَوْا

telah menjadikan (negeri mereka)

bahwa Kami

tidakkah mereka memperhatikan

وَّيُتَخَطَّفُ

اٰمِنًا

حَرَمًا

(padahal) saling merampok

yang aman

tanah suci

اَفَبِالْبَاطِلِ

مِنْ حَوْلِهِمْۗ

النَّاسُ

mengapa kepada yang batil  (setelah nyata kebenaran)

di sekitarnya

manusia

يَكْفُرُوْنَ

وَبِنِعْمَةِ اللّٰهِ

يُؤْمِنُوْنَ

mereka ingkar

dan kepada nikmat Allah

mereka masih percaya

Tidakkah mereka memperhatikan, bahwa Kami telah menjadikan (negeri mereka) tanah suci yang aman, padahal manusia di sekitarnya saling merampok. Mengapa (setelah nyata kebenaran) mereka masih percaya kepada yang batil dan ingkar kepada nikmat Allah?

Ayat 68.

مِمَّنِ افْتَرٰى

اَظْلَمُ

وَمَنْ

daripada orang yang mengada-adakan

lebih zalim

dan siapakah yang

اَوْ كَذَّبَ

كَذِبًا

عَلَى اللّٰهِ

atau orang yang mendustakan

kebohongan

kepada Allah

اَلَيْسَ

 ۗلَمَّا جَاۤءَهٗ

بِالْحَقِّ

bukankah

ketika (yang hak) itu datang kepadanya

yang hak

لِّلْكٰفِرِيْنَ

مَثْوًى

فِيْ جَهَنَّمَ

bagi orang-orang kafir

(ada) tempat

dalam neraka Jahanam

Dan siapakah yang lebih zalim daripada orang yang mengada-adakan kebohongan kepada Allah atau orang yang mendustakan yang hak ketika (yang hak) itu datang kepadanya? Bukankah dalam neraka Jahanam ada tempat bagi orang-orang kafir?

Ayat 69.

لَنَهْدِيَنَّهُمْ

فِيْنَا

جَاهَدُوْا

وَالَّذِيْنَ

maka akan Kami tunjukkan kepada mereka

untuk (mencari keridaan) Kami

berjihad

dan orang-orang yang

 ࣖلَمَعَ الْمُحْسِنِيْنَ

وَاِنَّ اللّٰهَ

سُبُلَنَاۗ

beserta orang-orang yang berbuat baik

dan sungguh, Allah

jalan-jalan Kami

Dan orang-orang yang berjihad untuk (mencari keridaan) Kami, Kami akan tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami. Dan sungguh, Allah beserta orang-orang yang berbuat baik.


No comments